Empat Pilar – Cara Membuat Akun Google, Memiliki akun Google menjadi kebutuhan penting bagi setiap pengguna perangkat. Hal ini tidak tanpa alasan, karena akun Google akan memudahkan Anda dalam berbagai hal, terutama ketika Anda menggunakan aplikasi-aplikasi yang dikembangkan oleh Google seperti Google Drive, Gmail, dan Youtube.
Apa Itu Akun Gmail (Akun Google)
Gmail adalah layanan email milik Google yang dapat dimiliki oleh siapa saja. Saat ini, setiap pengguna ponsel android diharuskan memiliki akun Gmail untuk dapat mengintegrasikan fitur-fitur pada ponsel tersebut. Akun Gmail juga dapat terhubung dengan fitur Google lain seperti Google Drive, Google Chrome, Play Store, Youtube dan masih banyak lagi. Saat Gmail pertama kali diperkenalkan, perkembangannya hanya terbatas pada fitur yang memungkinkan pengguna untuk mengundang teman-teman mereka untuk membuat akun Gmail.
Hal ini dilakukan untuk mempertahankan reputasi Gmail yang elit dan membatasi pertumbuhannya. Sistem undangan terbatas secara resmi dihentikan pada 14 Februari 2007, setelah itu Gmail menjadi salah satu layanan email terpopuler. Berbeda dengan kompetitor-kompetitor lain, Gmail tidak menempatkan iklan pada pesan atau menambahkan sesuatu pada surat Anda. Iklan yang ada dihasilkan oleh komputer, bukan secara sengaja ditempatkan oleh Gmail. Bahkan tidak ada iklan apapun jika Anda membuka Gmail pada HP Anda.
Cara membuat akun Google baru di Android atau HP dengan OS lainnya
Cara membuat akun Google baru di HP pada dasarnya sama seperti cara membuat akun google baru di komputer
- Temukan menu pengaturan di HP Anda.
- Cari menu akun.
- Pilih opsi untuk menambahkan akun baru.
- Cari ikon Google.
- Pilih antara masuk atau membuat akun baru.
- Pilih membuat akun baru.
- Isi nama depan dan nama belakang.
- Klik Selanjutnya.
- Isi tanggal lahir dan jenis kelamin.
- Klik Selanjutnya.
- Pilih nama sebagai username Anda.
- Klik Selanjutnya.
- Jika ternyata terdapat tulisan “That username is taken. Try another” itu berarti orang lain telah menggunakan username yang Anda pilih.
- Anda dapat mengatasinya dengan menambahkan angka atau tanda baca pada username.
- Klik Selanjutnya.
- Selanjutnya adalah pemilihan password, minimal 8 karakter, dapat menggunakan huruf besar, huruf kecil, angka, dan karakter unik. Ingatlah untuk mengingat password Anda dan pastikan isian pada kolom atas sama dengan isian pada kolom bawah.
- Klik Selanjutnya.
- Langkah selanjutnya tidak wajib diisi, jika Anda ingin mengisinya, klik Selanjutnya, jika tidak, klik Lewati.
- Akan muncul kotak Privacy and Terms.
- Klik Saya Setuju.
- Kemudian akan ada konfirmasi username dan password.
- Klik Selanjutnya.
- Selanjutnya akan muncul pilihan pembayaran, Anda dapat melewatinya dengan memilih No Thanks, lalu klik Selanjutnya. Aplikasi akan memproses pembuatan akun baru Anda dan akan memberikan pemberitahuan bahwa Anda telah memiliki akun Gmail baru.
- Dengan memiliki akun email di Gmail, Anda akan lebih mudah mengakses layanan lain seperti YouTube, Google, dan Play Store. Oleh karena itu, buatlah akun email di Gmail dengan cara yang telah dijelaskan di atas.
Manfaat Pentinya Akun Google di Android
Tujuan dari informasi ini yaitu agar agan dan sista benar-benar menjaga akun googlenya dan jangan sampai lupa password atau kata sandinya, karena itu bisa menghilangkan semua data.
1. Media Penyimpanan Kontak
Ini sering dilupakan oleh kita bahwa akun Google kita bisa digunakan untuk menyimpan banyak kontak. Jika pada ponsel, kontak hanya bisa disimpan dalam jumlah terbatas, namun pada akun Google, kita dapat menyimpan kontak dalam jumlah yang lebih besar, bahkan mungkin tidak terbatas. Dan kontak itu tidak akan hilang ketika kita pindah perangkat, seperti dari satu Android ke Android lainnya.
2. Akun Media Sosial dan Media Perpesanan
Tentu kita pasti tahu tentang media sosial, salah satunya adalah Facebook. Kita dapat login ke Facebook menggunakan akun Google. Begitu juga dengan aplikasi perpesanan seperti WhatsApp. Meskipun WhatsApp hanya menggunakan nomor telepon untuk login, tetapi untuk backup data tetap menggunakan akun Google.
3. Media Penyimpanan Data
Jika kita ingin menghindari kehilangan data penting seperti foto, lagu, atau file lainnya pada ponsel kita, maka kita harus menyimpannya di Google Drive. Pada ponsel Android, aplikasi Google Drive biasanya sudah tersedia dan untuk masuk kita harus memiliki akun Google. Kita dapat menyimpan berbagai jenis file di Google Drive menggunakan akun Google tersebut. Jika data hilang pada ponsel seperti terhapus, error atau berganti perangkat baru, data tersebut tetap akan aman jika sudah disimpan di Google Drive.
4. Media Surat-menyurat
Siapa yang tidak kenal dengan surat-menyurat? Dulu, kita melakukan surat-menyurat dengan menggunakan kertas, tapi dengan adanya akun Google, kita dapat mengirim dan menerima surat melalui email pada aplikasi Gmail. Kita dapat mengirim pesan dan menerima pesan melalui email, termasuk surat-menyurat untuk melamar kerja, menawarkan produk, dan lain-lain. Aplikasi Gmail tidak hanya digunakan untuk mengirim surat, tetapi juga dapat digunakan untuk mengirim file seperti foto atau dokumen penting lainnya.
5. Mengatasi Lupa Pola atau Sandi
Ketika kita lupa pola atau sandi pada Android kita, maka kita bisa menggunakan nama akun Google beserta kata sandinya untuk membukanya.
6. Mengunci dan Mencari Ponsel yang Hilang
Jika Anda mengalami kehilangan ponsel, Anda hanya perlu masuk ke Google Chrome atau browser lainnya, lalu masuk ke situs “my find device” dengan menggunakan akun Google. Jika Anda ingin melacak keberadaan ponsel yang hilang, mengunci ponsel, atau menghapus semua data di dalamnya, Anda dapat masuk ke “device manager” dan sistem akan secara otomatis melacak keberadaan ponsel yang hilang dan memberikan opsi untuk mengunci atau menghapus data penting dari jarak jauh.
Demikian ulasan mengenai Cara Membuat Akun Google Baru Di Android Secara Lengkap, semoga mudah kalian pahami dan bisa segera praktekan. Semoga sukses
Rekomendasi:
- Cara Trading di Vip Bitcoin dengan Mudah Empat Pilar - Cara Trading di Vip Bitcoin. Bitcoin merupakan mata uang digital kripto yang populer beberapa tahun terakhir. Bitcoin berbentuk koin (uang) yang hanya ada pada dunia maya. Walaupun…
- Aplikasi Pilihan Membuat Stiker WhatsApp Membuat stiker WhatsApp saat ini telah jadi bagian dari gaya hidup yang tidak dapat lepas saat mengirim pesan singkat, Stiker WhatsApp Dalam berkirim pesan melalui WhatsApp saat ini sudah tak…
- Apa Itu Jitsi Meet ? : Fitur dan Cara Menggunakannya Empat Pilar - Apa Itu Jitsi Meet ? : Fitur dan Cara Menggunakannya. Pelajari apa itu Jitsi Meet, fitur-fiturnya, dan cara menggunakannya untuk rapat online yang lebih efisien dan tanpa…
- Cara Scan Barcode di TV: (Android,iPhone&Google)… Empat Pilar - Cara Scan Barcode di TV: (Android,iPhone&Google) Mudah Kok. Apakah Kalian sedang mencari cara untuk memindai barcode di TV? Jika iya, artikel ini akan memberi tahu Kalian cara…
- Cara Setting DNS MyRepublic : Saran DNS Tercepat dan Terbaik Empat Pilar - Cara Setting DNS MyRepublic : Saran DNS Tercepat dan Terbaik. Apakah Kalian pernah merasa frustrasi dengan kecepatan internet yang lambat? Jangan khawatir, masalah ini dapat diselesaikan dengan…
- 5 Aplikasi Cari Jodoh Terbaik dan Paling Populer, Mencari pasangan tidak semudah membalikkan telapak tangan. Pergaulan yang luas belum tentu menjamin Kalian dapat mendapatkan pasangan dengan mudah. Nah, apabila Kalian sedang kesusahan mencari pasangan hidup, mungkin Kalian bisa…
- Download Buku Bahasa Indonesia Kelas 7 ( kurikulum merdeka ) Download Buku Bahasa Indonesia Kelas 7 - Sebagai mana perlu kita ketahui bahwa pada tahun 2022 ini penerapan belajar merdeka sudah mulai di terapkan pada sistem pendidikan kita, yang mengikuti…
- Modul Ajar Matematika SD Sekolah Penggerak (Download) Modul Ajar Matematika-Buat kalian yang membutuhkan modul ajar matematika, yuk ikuti terus kami, pada pertemuan kali ini kami akan membahas dan menguraikan tentang Modul Ajar Matematika SD Sekolah Penggerak (Download)…
- Beberapa Cara Buat Deposit Di Akun Binomo Deposit Di Akun Binomo - Binomo adalah sebuah platform yang di perlukan untuk melakukan trading online dan memungkinkan buat orang mendapatkan uang dari hasil trading yang di lakukannya. Binomo…
- Kelebihan dan Kekurangan Google TV Secara Lengkap Empat Pilar - Kelebihan dan Kekurangan Google TV Secara Lengkap. Dalam era digital yang terus berkembang, Google TV telah menjadi salah satu inovasi terbaru dalam dunia hiburan rumah. Platform ini…
- 2 Cara Tutup Akun Instagram Terbaru Untuk Pemula Empatpilar.com - Cara Tutup Akun Instagram. Instagram adalah platform berbagi foto yang sangat banyak penggunanya saat ini, hampir semua pengguna smartphone sudah mempunyai akun Instagram untuk berbagi foto maupun video.…
- Kode Lokasi TV Digital Jawa Barat Lengkap : UPDATE… Empat Pilar - Kode Lokasi TV Digital Jawa Barat Lengkap : UPDATE Terbaru. Apakah Kalian sering kesulitan mencari saluran televisi digital di Jawa Barat? Jangan khawatir, Kalian tidak sendirian. Dengan…
- 8 Software Kreator Aplikasi Sederhana Cocok Untuk Pemula Software Kreator Aplikasi Sederhana - Android menjadi salah satu jenis sistem operasi yang terpasang pada ponsel pintar masa kini. Di dalamnya banyak terpasang Aplikasi- Aplikasi perangkat lunak untuk mensupport…
- Macam-Macam Versi Android Dari Awal Hingga Akhir Empat Pilar - Macam-Macam Versi Android, Saat ini, sistem operasi perangkat mobile Android adalah salah satu yang paling populer di dunia. Telah dirilis banyak versi Android untuk meningkatkan performanya. Saat…
- Rekomendasi 5 Aplikasi Remote TV Infrared Gratis :… Empat Pilar - Rekomendasi 5 Aplikasi Remote TV Infrared Gratis : Terbaik !!. Pernahkah Kalian kehilangan remote TV? Atau apakah Kalian sering merasa terganggu dengan banyaknya remote yang harus Kalian…
- Aplikasi Edit Foto Android Terbaik 2021 Empatpilar.com - Aplikasi edit foto android kini sangat dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan pengeditan foto ataupun gambar. Aplikasi seperti ini bisa menjadikan foto atau gambar anda menjadi lebih menarik. Selain itu,…
- Modul Bahasa Arab Pedagogik dan Profesional PPG (Download) Modul Bahasa Arab Pedagogik-Yuk simak, pada pertemuan kali ini mimin akan membahas Modul Bahasa Arab Pedagogik dan Profesional PPG (Download) 2022. Modul PPG ini terdiir dari modul pedagogik bahasa arab…
- Kelebihan Dan Kekurangan TV Sony, Ketahui Sebelum Membelinya Empat Pilar - Kelebihan Dan Kekurangan TV Sony, Ketahui Sebelum Membelinya. TV adalah perangkat hiburan yang sangat penting bagi banyak orang. Saat memilih TV baru, banyak faktor yang perlu dipertimbangkan,…
- Cara Hack Facebook Dan Cara Menjaga Akun Facebook Kalian Cara Hack Facebook - Password adalah serangkaian karakter yang di gunakan buat mengautentikasi pengguna pada sistem keamanan misalnya seperti di facebook. Lupa password facebook adalah hal yang menyebalkan bukan,…
- Fitur Google Duo Yang Wajib Kamu Tahu Dan Di Gunakan Fitur Google Duo-Kembali pada saat ketika FaceTime mengawali debutnya di Mac dan iOS( Apple), tidak ada kompetitor yang menawarkan konektivitas tanpa batasan seperti mereka. Saat ini, Google Duo telah mendekati…
- Apa Itu Linktree, Pengertian dan Cara Membuatnya… Empat Pilar - Apa Itu Linktree, Pengertian dan Cara Membuatnya dengan Mudah. Ketahui lebih dalam tentang apa itu Linktree, pengertian dan cara menggunakannya untuk meningkatkan kehadiran online Kalian dan mengoptimalkan…
- 10 Aplikasi Membuat Nomor Luar Negeri, Lengkap… Empat Pilar - 10 Aplikasi Membuat Nomor Luar Negeri, Lengkap dengan Caranya. Apakah Kalian sering melakukan komunikasi internasional dengan orang-orang di luar negeri? Jika iya, maka Kalian mungkin sering menghadapi…
- Cara Update Firmware TV LED Polytron : Mudah di Lakukan Empat Pilar - Cara Update Firmware TV LED Polytron : Mudah di Lakukan. Polytron adalah salah satu merek elektronik terkemuka di Indonesia. Produk-produknya yang berkualitas dan terjangkau, termasuk TV LED…
- Cara Daftar Gmail Secara Lengkap Step By Step Cara Daftar Gmail - Gmail adalah singkatan dari Google Mail, yang merupakan layanan email yang disediakan dan dijalankan oleh Google sejak tahun 2004. Saat pertama kali muncul, Gmail hanya bisa…
- 5 Rekomendasi Aplikasi PDF Terbaik Untuk Android Kamu Rekomendasi Aplikasi PDF - PDF sendiri kependekan dari Portable Document Format. File dengan ekstensi ini dikembangkan oleh Adobe Systems. Perusahaan merupakan pihak yang meningkatkan software olah grafis populer, seperti…
- Link Download Tivimate dan URL Playlist Tivimate Gratis Empat Pilar - Link Download Tivimate dan URL Playlist Tivimate Gratis. Selamat datang di panduan lengkap tentang URL Playlist Tivimate Gratis Terbaru. Apakah Kalian mencari cara untuk menikmati streaming TV…
- Cara Menjadikan HP Sebagai Remote TV : Dengan Mudah Empat Pilar - Cara Menjadikan HP Sebagai Remote TV : Dengan Mudah. Apakah Kalian pernah merasa kesulitan mencari remote TV yang hilang? Atau mungkin remote TV Kalian rusak? Jangan khawatir,…
- Kumpulan Firmware TV LED Samsung dan Cara Upgradenya Empat Pilar - Kumpulan Firmware TV LED Samsung, Samsung adalah salah satu produsen elektronik ternama yang memproduksi berbagai jenis perangkat elektronik seperti TV LED. Kelebihan TV LED Samsung antara lain…
- Aplikasi Android Yang Jarang Diketahui Pengguna Aplikasi Android-Aplikasi yang ada di HP Android memang banyak sekali, tetapi tak semua orang mengetahuinya. Play Store mempunyai jutaan aplikasi yang bisa diunduh dengan mudah. Aplikasi itu pasti saja sagat…
- 7 Aplikasi Perekam Layar di HP Android dengan Fitur… Aplikasi Perekam Layar di HP - Untuk kalian yang membutuhkan rekaman layar Android dengan mutu HD, berikut 7 rekomendasi aplikasi perekam layar Android mutahir yang dapat kalian unduh. Dewasa…