Empatpilar.com – Cara Tutup Akun Instagram. Instagram adalah platform berbagi foto yang sangat banyak penggunanya saat ini, hampir semua pengguna smartphone sudah mempunyai akun Instagram untuk berbagi foto maupun video. Instagram adalah cara yang bagus dan tepat untuk mengikuti apa saja yang teman kita ikuti dan orang lain ikut sehingga kita tahu apa sedang trending saat itu.
Tetapi dengan segala kelebihan Instagram, ada sisi lain dari Instagram yang bisa menjadi buruk jika terus dilakukan, seperti meningkatnya kecemasan seseorang, depresi, takut gagal, takut ketinggalan karena melihat postingan foto atau video dari orang lain yang lebih sukses dan lebih baik dari kita.
Sehingga dengan dampak tersebut membuat Instagram menjadi berbahaya bagi kesehatan mental kita jika tidak segera menutup akun Instagram, setelah menutup akun Instagram diharapkan memang pengguna Instagram dapat lebih bisa mengontrol diri, psikologis, mental, hingga tidak lagi cemas yang berlebihan, apalagi depresi terhadap kemajuan orang lain.
Ada 2 cara menonaktifkan akun Instagram, yaitu menutup akun Instagram sementara dan secara permanen.
Cara Tutup Akun Instagram Sementara
Jika kamu ingin menonaktifkan akun Instagram sementara dan menyembunyikan profil, foto, komentar, dan privasi dari orang lain, ada beberapa tips yang bisa kamu lakukan. Dan ini hanya bersifat sementara, sehingga kamu sebagai pengguna bisa mengaktifkannya lagi dan masuk kembali ke Instagram sewaktu-waktu.
Untuk menonaktifkan akun Instagram secara sementara, maka tidak bisa jika dilakukan secara langsung melalui aplikasi Instagram. Tetapi hanya bisa menonaktifkan akun Instagram dari komputer atau browser seluler.
- Kamu harus masuk ke akun Instagram yaitu melalui website instagram.com menggunakan browser di hp atau browser di computer.
- Kemudian, kamu bisa memilih foto profil akun di bagian kanan atas dan setelah kamu klik profil, kamu bisa memilih edit profil.
- Kamu gulirkan ke bawah, dan cari pilihan tulisan “nonaktifkan sementara akun saya” di bagian kanan bawah.
- Kamu bisa memilih pilihan dari menu tersebut dibagian samping untuk pertanyaan “mengapa menonaktifkan akun Anda?” lalu kamu masukan kembali password akun Instagram kamu.
- Lalu terakhir kamu pilih nonaktifkan sementara
Akun Instagram kamu sekarang tidak aktif dan tersembunyi dari pengguna lain. Kebijakan Instagram menyatakan bahwa akun Instagram kamu hanya dapat menonaktifkan akun sementara sebanyak seminggu sekali.
Cara Menonaktifkan Akun Instagram Permanen (Selamanya).
Cara ini adalah untuk menonaktifkan akun Instagram kamu secara permanen, sehingga akun Instagram tidak akan bisa diaktifkan kembali.
Berikut ini cara menghapus akun Instagram yang bisa dilakukan lewat aplikasi Instagram di handphone, begini langkah-langkahnya:
- Buka aplikasi Instagram di handphone kamu, lalu kamu bisa masuk ke profil Instagram milikmu.
- Kamu pilih ikon garis tiga yang terdapat di pojok kanan atas. Kemudian kamu bisa masuk ke menu “Settings” yang ada di paling bawah, lalu pilih pilihan “Help Centre”.
- Selanjutnya, kamu akan diarahkan ke situs instagram.com
- Kemudian kamu bisa memilih menu “Mengelola Akun Anda”. Lalu lanjutkan dengan memilih menu “Hapus Akun Anda”.
- Lalu kamu pilih “Bagaimana Cara Menghapus Akun Saya ?”. Kemudian, dari pilihan yang tersedia, pilih nomor satu dan klik “Halaman Menghapus Akun Anda”.
- Pilih salah satu alasan diatas kenapa kamu ingin menghapus akun Instagram kamu.
- Kemudian terakhir, kamu masukkan password atau kata sandi akun Instagram mu, lalu klik “Permanently Delete My Account”.
Demikian 2 cara tutup akun Instagram, baik secara sementara atau menutup akun Instagram secara permanen (selamanya).
Kata Pencarian Terpopulercara tutup akun instgram
Rekomendasi:
- Cara Dapat Uang dari Google Terbaru Empatpilar.com - Era modernisasi ini untuk mendapatkan uang dari internet bisa kita dapatkan. Salah satunya adalah cara dapat uang dari Google. Sudah banyak yang membuktikan Google mampu menghasilkan uang melalui…
- Bermain OctaFX Paling Gampang Dan Pahami Langkahnya Bermain OctaFX - Akhir-akhir ini dunia trading memang sedang mengalami peningkatan dan banyak di lirik sebagai salah satu jalan investasi, baik untuk pemula atau mereka yang sudah profesional, investasi…
- Cara Cek Gangguan First Media dan Layanan First Media 24 Jam Empat Pilar - Cara Cek Gangguan First Media dan Layanan First Media 24 Jam. First Media adalah salah satu penyedia layanan internet dan TV kabel terkemuka di Indonesia. Seperti halnya…
- Apa Perbedaan Internet dan World Wide Web (www) :… Empat Pilar - Apa Perbedaan Internet dan World Wide Web (www) : Berikut Ulasannya. Artikel ini menjelaskan Perbedaan Internet dan World Wide Web (www) dalam bahasa yang mudah dipahami, disertai…
- Aplikasi Google Classroom Pengertian Fitur dan Keunggulannya Pengertian Google Classroom Adalah Google Classroom - adalah program berplatform website gratis yang dibuat untuk mempermudah aktivitas belajar mengajar di dunia pembelajaran. Dilansir dari Google for Education, Google Classroom memungkinkan…
- Contoh Aplikasi Pengguna Big Data Apa itu Big Data? Big data merupakan suatu sebutan buat mendefinisikan volume informasi yang amat besar baik yang mempunyai bentuk maupun yang tidak. Yang terpenting dalam analisa big data bukan…
- Perbedaan Hypertext dan Hypermedia Secara Lengkap Empat Pilar - Perbedaan Hypertext dan Hypermedia Secara Lengkap. Temukan perbedaan antara Hypertext dan Hypermedia dalam artikel mendalam ini. Pelajari lebih lanjut tentang konsep, aplikasi, dan manfaat dari teknologi ini.…
- Cara Cek Touchscreen Oppo Mudah Banget 2021 Empatpilar.com - Cara Cek Touchscreen Oppo Mudah Banget 2021 – Hallo pengguna Gadget Indonesia! Kali ini admin akan membahas mengenai handphone layar sentuh alias touchscreen. Tahukah kamu? Bahwa pengguna gadget…
- Beberapa Cara Berjualan Di E-Commerce Alibaba Berjualan Di E-Commerce Alibaba - Alibaba adalah perusahaan e-Commerce yang berdiri sejak tahun 1999. Perusahaan ini merupakan bisnis pertama Jack Ma. Semenjak saat itu, Alibaba menjadi satu di antara…
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Rupiah Halal Aplikasi penghasil uang - saat ini amat banyak orang cari. Pernahkah kamu berfikir kalau handphone android kamu bukan saja bisa kamu maanfaatkan buat bermain media sosial. Akan tetapi juga menjadi…
- Cara Gampang Bikin Akun TIKTOK Shop Perlu Kalian Tahu Bikin Akun TIKTOK Shop - TikTok Shop kini telah hadir untuk membantu produk Anda dapat diperjual belikan melalui tikok. Sebagaimana yang kita tahu, Tiktok saat ini telah memiliki lebih…
- Hosting Bagus Indonesia 2021 Yuk kepoin Empatpilar.com - Hosting Bagus Indonesia 2021 Yuk Kepoin. Jika kita membaca atau mendengar kata hosting, maka otak kita langsung terhubung pada sebuah web dengan segala bentuk keperluannya. Hosting sangat penting untuk kamu…
- Fitur Google Duo Yang Wajib Kamu Tahu Dan Di Gunakan Fitur Google Duo-Kembali pada saat ketika FaceTime mengawali debutnya di Mac dan iOS( Apple), tidak ada kompetitor yang menawarkan konektivitas tanpa batasan seperti mereka. Saat ini, Google Duo telah mendekati…
- Perbedaan Download dan Upload : Wajib Kalian Pahami Empat Pilar - Perbedaan Download dan Upload : Wajib Kalian Pahami. Artikel ini akan membahas secara mendalam tentang perbedaan download dan upload, mengapa keduanya penting, dan bagaimana cara kerjanya dalam…
- 5 Cara Monetisasi Instragram Buat Keuntungan Bisnis Kalian Cara Monetisasi Instragram - Banyak cara yang bisa di lakukan buat mendapat keuntungan atau menghasilkan uang melalui sosial media dan salah satu yang paling populer saat ini adalah monetisasi…
- 6 Aplikasi Cari Teman Online Terbaik untuk HP Android Aplikasi Cari Teman Online-Mempunyai banyak sahabat pasti merupakan perihal yang mengasyikkan. Tetapi tidak semua orang senang bepergian atau ikut aktivitas yang melibatkan orang banyak sehingga ini bisa saja jadi kendala…
- Aplikasi Untuk Menggabungkan Video di Android Aplikasi Untuk Menggabungkan Video - Salah satu bagian dari proses editing video adalah cara penggabungan video jadi satu. Salah satunya yang paling sering merupakan memadukan seluruh bagian video atau momen…
- Cara Menghasilkan Uang dari Blog Untuk Pemula Empatpilar.com - Cara Menghasilkan Uang dari Blog Untuk Pemula. Hallo pembaca setia, kembali lagi dengan saya pada konten tulisan yang entah ke berapa. Pada kesempatan menulis kali ini, saya ingin…
- Cara Download Film Gratis di HP dan Windows Empatpilar.com - Banyak sekali film berbayar yang kita inginkan untuk kita tonton. Bagaimana cara menyimpan film / serial TV pada aplikasi Netflix dengan gratis? Berikut Cara Download Film Gratis Tanpa…
- 5 Aplikasi Untuk Menghapus Watermark Video & Foto Di PC Aplikasi Untuk Menghapus Watermark - Untuk yang doyan menonton video ataupun menikmati gambar, mungkin sempat mengalami kendala soal“ watermark.” Kedatangan watermark sering- kali mengusik kenyamanan dan kepuasaan saat menikmati…
- Cara Membuat Akun Google Baru Di Android Secara Lengkap Empat Pilar - Cara Membuat Akun Google, Memiliki akun Google menjadi kebutuhan penting bagi setiap pengguna perangkat. Hal ini tidak tanpa alasan, karena akun Google akan memudahkan Anda dalam berbagai…
- Aplikasi Penghasil Uang Viral Terbaru 2022 Aplikasi penghasil uang viral - Terbaru saat ini terhitung amat banyak, tak sedikit juga aplikasi penghasil uang tercepat yang teruji melunasi langsung ke rekening. Bahkan, kebanyakan aplikasi penghasil uang asli…
- Tips Praktis Membuat Katalog Produk Untuk Toko Online Membuat Katalog Produk - Katalog Produk adalah kumpulan produk dan informasi harga mereka. Untuk mengatur harga, Kalian perlu menentukan unit di mana produk Anda dijual, jumlah biaya untuk setiap…
- 51+ Twibbon Hari Kesaktian Pancasila 2021, Download… EmpatPilar - Twibbon Hari Kesaktian Pancasila 2021. Pada tanggal 1 Oktober 2021 bangsa Indonesia akan memperingati Hari Kesaktian Pancasila. Kala situasi pandemi saat ini, mungkin lebih bijak kalau kita memeperingati…
- Cara Melihat Kode QR Vivo y91 : Tanpa Aplikasi Empat Pilar - Cara Melihat Kode QR Vivo y91 : Tanpa Aplikasi. Di era digital yang semakin terhubung, kode QR telah menjadi alat yang tak terpisahkan untuk mengakses informasi dengan…
- Aplikasi Untuk Membuat Video Animasi Laptop dan Android Apakah Kamu bercita- cita buat jadi seseorang animator handal? Belajar membuat kartun kini telah menjadi hal gampang yang dapat dicoba siapa saja, termasuk Kamu pastinya! Kamu dapat coba membuat kartun…
- 6 Aplikasi Live Streaming Game Android Terbaik Aplikasi Live Streaming - Perlu kamu tahu, saat ini permainan game online memang jadi salah satu permainan yang banyak digemari oleh masyarakat baik kanak- kanak mupun dewasa. Saat ini memang…
- 6 Saran Aplikasi Kreator Quotes Terbaik Buatmu Aplikasi Kreator Quotes - Quotes merupakan alat yang banyak digunakan untuk berbagi kata- kata inspiratif. Umumnya, kata- kata inspiratif itu berawal dari pemikiran individu, ataupun pengalaman pribadi hingga kisah-…
- Komponen Terpenting di Smartphone Dan Fungsinya www.empatpilar.com-Smartphone adalah telepon genggam yang memiliki sistem operasi buat masyarakat luas, fungsinya tidak hanya untuk SMS dan telepon saja tetapi pengguna dapat dengan bebas menambahkan aplikasi, menambah fungsi-fungsi atau…
- Daftar Lengkap Ukuran Foto Daftar Lengkap Ukuran Foto - Ukuran foto adalah ukuran resolusi atau dimensi dari sebuah gambar atau foto. Resolusi foto menentukan seberapa jelas dan tajam gambar tersebut dapat ditampilkan. Semakin tinggi…