Empatpilar.com – Mobil 2 Pintu Murah. Bosan dengan 4 pintu? Atau Anda sedang ingin membeli mobil 2 pintu namun dengan harga yang ramah untuk kantong? Yuk, baca artikel ini hingga habis. Karena kami akan mengupas tuntas tentang berbagai jenis kendaraan roda empat 2 pintu dengan harga yang murah.
Mungkin bagi Anda yang masih bingung hendak membeli mobil namun dengan budget yang paspas Anda bisa menyimak artikel ini.
Mobil 2 Pintu Murah
Berikut beberapa jenis mobil 2 pintu beserta harganya, yaitu:
Honda Civic Wonder
Sebagai mobil jadul, Honda Civic Wonder termasuk dalam deretan mobil yang pintunya 2 yang paling murah hingga saat ini. Desain Civic Wonder memiliki rancangan body yang terlihat lebih sporty.
Harga mobil 2 pintu ini berkisar antara 25 juta hingga 35 juta. Harga ini sangat murah dan cocok untuk Anda pecinta mobil jadul 2 pintu. Dengan harga yang murah, Anda bisa mendapatkan tenaga mesin hingga 1.500cc dan hemat bahan bakar.
So, tunggu apa lagi. Segera cari dan beli mobil satu ini.
Suzuki Amenity
Menjadi salah satu kendaraan roda empat yang memiliki 2 pintu dengan harga yang murah, Suzuki Amenity menjadi pilihan yang tepat untuk Anda. Besin bertenaga 1.300cc ini memiliki konfigurasi 4 silinder segaris serta memiliki delapan buah katup.
Perawatan mobil ini jauh lebih mudah jika Anda bandingkan dengan mobil 2 pintu lainnya. Bagaimana tidak, dengan harga 23 juta hingga 29 saja Anda bisa membawa mobil sebagus ini.
Selain mobil dengan 2 pintu, honda suzuki amenity juga mengeluarkan mobil Suzuki Amenity 4 pintu
Honda Civic Nouva Mobil 2 Pintu
Kesuksesannya dalam menciptakan Honda civic wonder, pada 1988 honda mulai meluncurkan lagi mobil 2 pintu dengan nama Civic Nouva. Mobil ini hadir dengan tampilan yang lebih modern.
Memiliki bodi yang berbentu melengkung dan dilengkapi dengan buritan yang membuat mobil ini menjadi lebih elegan. Pada masanya, mobil ini merupakan mobil yang cukup canggih karena telah memiliki berbagai macam fitur.
Penjualan mobil ini berkisar antara 35 juta hingga 60. Tergantung dari kondisi mobil.
Bagi pecinta mobil, jangan lupa untuk memasukkan mobil ini dalam list pembelian ya.
Mazda MX-6
Jangan mengaku mencintai mobil 2 pintu jika Anda tidak mengenal mobil yang satu ini. Mazda MX-6, terkenal sebagai raja jalanan pada masanya. Banyaknya teknologi yang ditawarkan membuat mobil ini menjadi incaran banyak orang.
Bagaimana tidak, dengan harga 30 juta hingga 55 juta saja Anda bisa membawa mobil kece ini. Dibekali dengan mesin DOHC dengan kapasitas 2.000cc, mobil satu ini sudah mengantongi teknologi injeksi.
Adapun fitur yang dimiliki oleh mobil ini seperti power window dan juga power stering dan juga berbagai fitur lainnya. Tertarik membelinya?
Ford Laser TX3
Tak kalah menarik dan murah, mobil versi Ford Laser TX3 ini ditenagai mecin dengan SOHC berkapasitas 1.600cc, dan telah menggunakan injeksi. Sebagai mesin tercanggih pada masanya, mobil ini memiliki Ford laser TX3 yang sudah dilengkapi dengan transmisi manual 5 percepatan, serta kemudi power steering Rack & Pinion.
Harga yang sangat murah menjadikan mobil ini menjadi incaran banyak kolektor. Berkisar antara 25 hingga 35 juta saja mobil bisa menjadi milik Anda. Namun, mobil ini tengah mengalami penipisan produk karena banyak yang mengincar dan hendak mengoleksinya.
Kesimpulan Mobil 2 Pintu Murah & Penutup
Demikianlah artikel mengenai mobil 2 pintu murah. Bagi Anda yang hendak mencari mobil 2 pintu, semoga artikel ini dapat menjadwab semua pertanyaan Anda.
Rekomendasi:
- Daftar Harga Fuel Pump Scoopy : Pahami Sebelum Membeli Empat Pilar - Daftar Harga Fuel Pump Scoopy : Pahami Sebelum Membeli. Apakah kalian seorang pemilik skuter Scoopy yang memerlukan penggantian fuel pump? Memahami daftar harga fuel pump Scoopy yang…
- Daftar Dimensi Kulkas 2 Pintu Semua Merk : Terlengkap Empat Pilar -Daftar Dimensi Kulkas 2 Pintu Semua Merk : Terlengkap. Apakah kalian sedang mencari kulkas 2 pintu untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga? Sebelum membeli, ada beberapa hal penting yang…
- Kelebihan dan kekurangan Pintu Rolling Door : Pahami… Empat Pilar - Kelebihan dan kekurangan Pintu Rolling Door : Pahami Sebelum Memasang. Temukan Kelebihan dan Kekurangan Pintu Rolling Door dalam artikel informatif ini. Pelajari tentang kelebihan dan kekurangan Sistem…
- 10 Rekomendasi Kompresor Angin Terbaik Saat Ini Empat Pilar - 10 Rekomendasi Kompresor Angin Terbaik Saat Ini. Ketika berurusan dengan berbagai pekerjaan yang memerlukan aliran udara kuat, memiliki kompresor angin yang handal adalah suatu keharusan. Kompresor angin…
- Cara Pasang Door Closer : Tips Paling Mudah Empat Pilar - Cara Pasang Door Closer : Tips Paling Mudah. Pintu merupakan salah satu elemen vital dalam sebuah bangunan, dan keamanan serta kenyamanan adalah dua aspek utama yang harus…
- Rekomendasi CDI Yang Cocok Buat Honda Vario : Untuk… Empat Pilar - Rekomendasi CDI Yang Cocok Buat Honda Vario : Untuk Semua Merk. Temukan CDI yang cocok buat Honda Vario Kalian dengan panduan lengkap ini. Dapatkan tips memilih, rekomendasi…
- Tips, Cara Jumper Aki Mobil yang Soak dengan Baik dan Benar Empat Pilar - Tips, Cara Jumper Aki Mobil yang Soak dengan Baik dan Benar. Selamat datang di panduan lengkap tentang "Cara Jumper Aki Mobil yang Soak." Dalam artikel ini, kami…
- Apa Itu Auto Detailing Mobil? Manfaat dan Harganya Empat Pilar - Apa Itu Auto Detailing Mobil? Manfaat dan Harganya. Temukan segala yang perlu kalian ketahui tentang apa itu auto detailing mobil. Pelajari langkah-langkah merawat kendaraan kalian dengan cara…
- Perbedaan Shock Oli dan Gas yang Ada Pada Mobil Semua Merk Empat Pilar - Perbedaan Shock Oli dan Gas yang Ada Pada Mobil Semua Merk. Dapatkan panduan lengkap yang merinci Perbedaan Shock Oli dan Gas yang Ada Pada Mobil Semua Merk.…
- Jadwal Pengiriman Motor Honda ke Dealer Secara Lengkap Empat Pilar - Jadwal Pengiriman Motor Honda ke Dealer Secara Lengkap. Dapatkan pemahaman mendalam tentang 'Jadwal Pengiriman Motor Honda ke Dealer' dengan membaca artikel ini. Kami akan membahas secara detail…
- Macam-Macam Ukuran Handle Pintu : Ketahui Secara Lengkap Empat Pilar - Macam-Macam Ukuran Handle Pintu : Ketahui Secara Lengkap. Pintu merupakan elemen penting dalam desain rumah, dan salah satu bagian yang tak terpisahkan dari pintu adalah handle atau…
- Rekomendasi Harga Truk Bekas Dibawah 100 Juta :… Empat Pilar - Rekomendasi Harga Truk Bekas Dibawah 100 Juta : Update Terbaru. Jelajahi rekomendasi harga truk bekas dibawah 100 juta dengan panduan lengkap ini! Dapatkan informasi tentang merek, model,…
- Pengertian Kabel Aux : Fungsi, Kelebihan dan Cara… Empat Pilar - Pengertian Kabel Aux : Fungsi, Kelebihan dan Cara Menggunakannya. Dapatkan pemahaman mendalam tentang "Pengertian Kabel Aux: Fungsi, Kelebihan dan Cara Menggunakannya". Artikel ini membahas seluk-beluk kabel aux,…
- Ciri-Ciri Dinamo Starter Mobil Rusak dan Solusinya Empat Pilar - Ciri-Ciri Dinamo Starter Mobil Rusak dan Solusinya. Dinamo starter adalah komponen vital dalam sistem penggerak mobil yang memastikan mesin dapat dihidupkan dengan lancar. Namun, seperti halnya bagian…
- Kelebihan dan Kekurangan Kulkas LG, Cara Memilih &… Empat Pilar - Kelebihan Dan Kekurangan Kulkas LG, Cara Memilih & Harga Terbarunya. Yuk, simak ulasan lengkap mengenai kelebihan dan kekurangan kulkas LG untuk membantu Kalian menentukan pilihan yang tepat…
- Fungsi Fan Pada Kulkas 2 Pintu Secara Lengkap Empat Pilar - Fungsi Fan Pada Kulkas 2 Pintu Secara Lengkap. Kulkas merupakan salah satu peralatan rumah tangga yang sangat penting dalam kehidupan sehari-hari. Dalam kulkas dua pintu, terdapat berbagai…
- Apa itu Fogging Mobil? dan Manfaat Fogging pada Mobil Empat Pilar - Apa itu Fogging Mobil? dan Manfaat Fogging pada Mobil. Ketika kita mendengar kata "fogging," pikiran kita mungkin langsung tertuju pada metode pengendalian hama, khususnya nyamuk penyebab demam…
- Penyedia Domain Terbaik di Indonesia 2021 Empatpilar.com - Penyedia Domain Terbaik di Indonesia. Hallo sahabat, kali ini saya akan membahas mengenai nama yang memudahkan orang lain untuk mengunjungi website kita. Nama yang saya maksud adalah domain.…
- 10 Merk Cat Clear Anti Gores Yang Bagus Untuk Motor & Mobil Empat Pilar - 10 Merk Cat Clear Anti Gores Yang Bagus Untuk Motor & Mobil. Penting untuk menjaga penampilan mobil atau motor Kalian agar selalu terlihat baru dan bersih. Salah…
- Mobil 4x4 murah dan irit ditahun 2021 Empatpilar.com - Mobil 4x4 murah dan irit. Memiliki mesin yang garang, mobil sekelas 4×4 memang menjadi pilihan banyak orang karena mampu melakukan perjalanan dengan forma yang tangguh. Mobil ini dapat…
- 7 Aplikasi Jual Beli Mobil Terbaik Buat Pencinta Otomotif Aplikasi Jual Beli Mobil - Dulu saat akan membeli- menjual mobil, umumnya kita akan menjual kendraan melalui iklan baris di koran. Tetapi zaman terus berkembang serta hal jual- beli mobil…
- Fungsi Fuse Pada Kulkas 2 Pintu, Yang Perlu Kalian Pahami Empat Pilar - Fungsi Fuse Pada Kulkas 2 Pintu, Yang Perlu Kalian Pahami. Pelajari tentang pentingnya fungsi fuse pada kulkas 2 pintu dan bagaimana komponen ini dapat membantu menjaga keselamatan…
- Syarat Rental Mobil dan Caranya : Keuntungan Rental Mobil Empat Pilar - Syarat Rental Mobil dan Caranya : Keuntungan Rental Mobil. Pahami semua tentang "Syarat Rental Mobil dan Caranya : Keuntungan Rental Mobil" dan dapatkan manfaat maksimal dari pengalaman…
- Ganti Oli Gardan Berapa Bulan Sekali? Simak Ulasannya Empat Pilar - Ganti Oli Gardan Berapa Bulan Sekali? Simak Ulasannya. Kendaraan bermotor adalah investasi berharga yang membutuhkan perawatan rutin agar tetap berkinerja optimal. Salah satu aspek penting dari pemeliharaan…
- Kelebihan dan Kekurangan Ban Michelin, Ketahui… Empat Pilar - Kelebihan dan Kekurangan Ban Michelin, Ketahui Sebelum Menggunakannya. Ban Michelin merupakan salah satu merek ban terkemuka di dunia. Ban Michelin diproduksi oleh Michelin, perusahaan asal Prancis yang…
- Ketahui, Biaya Cat atau Repaint Mobil Secara Lengkap Empat Pilar - Ketahui, Biaya Cat atau Repaint Mobil Secara Lengkap. Apakah mobil kalian terlihat kusam atau ingin mengubah tampilannya? Biaya cat atau repaint mobil secara lengkap adalah solusi sempurna…
- Tips membeli mobil bekas saat ini 2021 Empatpilar.com - Tips Membeli Mobil Bekas. Memiliki mobil memang menjadi dambaan setiap orang. Harga mobil yang cukup mahal membuat sebagian orang tidak bisa membelinya. Tak jarang pula, sebagian orang memilih untuk membeli mobil…
- Rekomendasi Merk Ban Mobil Terbaik Di Indonesia : Terbaru Empat Pilar - Rekomendasi Merk Ban Mobil Terbaik Di Indonesia : Terbaru. Temukan Merk Ban Mobil Terbaik Di Indonesia teratas dalam artikel informatif ini. Dapatkan wawasan ahli, ulasan, dan rekomendasi…
- Biaya Ganti Ban Motor dan Cara Baca Arti Kode Ban,… Empat Pilar - Biaya Ganti Ban Motor dan Cara Baca Arti Kode Ban, Serta Harga. Menjaga kesehatan motor bukan hanya terbatas pada perawatan mesin, tetapi juga perawatan pada bagian lain,…
- Cara Kerja Kondensor AC Mobil dan Fungsinya : Lengkap Empat Pilar - Cara Kerja Kondensor AC Mobil dan Fungsinya : Lengkap. Kondensor adalah bagian penting dari sistem pendinginan mobil yang bertanggung jawab untuk menghilangkan panas dari refrigeran yang beredar…